Sejarah Desa Gedangan Mijen




        Pasti sudah nggak asing bukan, dengar  nama Desa Gedangan Mijen??? Desa ini terletak di kelurahan Mijen kecamatan Mijen kabupaten Demak. Desa yang penduduknya cakep – cakep n ramah tamah ini mempunyai sejarah yang diyakini oleh penduduk sekitar tentang kebenarannya.
        Menurut para sesepuh, pada zaman dahulu terjadi konflik yang dilakukan oleh walisongo dan Belandayang begitu besar dan dahsyat. Hingga saat itu walisongo bersembunyi ke suatu tempat yang banyak ditumbuhi pohon pisang atau orang – orang Jawa menyebutnya dengan nama “ gedang “. Pada bagian tengah wilayah yang penuh dengan pohon pisang tersebut dipotong sebagai tempat persembunyian. Karena wilayah tersebut berada di Jawa, maka sejak saat itu daerah tersebut dinamakan Desa Gedangan. Berhubung daerah Gedangan terletak di kecamatan Mijen, maka disebut Desa Gedangan Mijen.
        Nah itu tadi sejarah berdirinya Desa Gedangan Mijen. Percaya nggak percaya tentang kebenarannya, itu sudah menjadi sejarah yang sudah ada sejak dulu kala.

LAMPIRAN 

Tugu pembatas Kabupaten Demak dengan Kabupaten Jepara


Jembatan pembatas Kabupaten demak dengan Kabupaten Jepara


Kegiatan kerja bakti
Poskamling salah satu Rt di desa Gedangan Mijen

Masjid Mujjahidin Mijen
Area persawahan desa Gedangan Mijen
Taman baca masyarakan Mijen dan sekitarnya





 
diooda